vincent kompany bayern munchen
Bola

Vincent Kompany Jadi Manajer Baru Bayern Munchen

Kabar mengejutkan datang dari Bayern Munchen yang menunjuk Vincent Kompany sebagai manajer baru untuk musim depan. Keputusan ini di nilai sebagai bentuk putus asa FC Hollywood yang sulit menjalin kerja sama dengan pelatih top saat ini. Karena beberapa nama besar sudah menolak tawaran yang di ajukan Munchen.

Berdasarkan informasi yang telah di terima oleh tim slot168. Kedua belah pihak sedang menjalin komunikasi untuk mencapai kesepatakan kerja. Mantan pemain bertahan Manchester City tersebut, di proyeksi untuk menangani Harry Kane cs musim depan.

Karir Vincent Kompany Sebagai Pelatih

Karir kepelatihan Kompony terbilang cukup cepat. Setelah memutuskan pensiun sebagai pemain sepak bola porfesional di tahun 2020 lalu. Mantan kapten The Cityzens ini langsung mengambil alih bangku pelatih Anderlecht.

Setelah tiga tahun menukangi tim belgia tersebut selama tiga tahun. Vincent Kompany kembali ke inggris untuk melatih Burnley yang saat ini berlaga di divisi Championship. Pada tahun pertamanya, Kompany langsung mengantarkan Burnley meraih gelar juara dan berhak promosi ke Liga Primer Inggris.

Tapi sayang, penampilan cemerlang Burnley di divisi Championship tidak berlangsung di kompetisi utama liga inggris. Terbukti musim ini The Clarets harus terdegradasi dan kembali ke Divisi Championsip musim depan.

Tindakan Putus Asa Bayern Munchen

Keinginan Bayern Munchen menunjuk Vincent Kompany untuk menangani Harry Kane dkk musim depan. Di anggap banyak pihak sebagai sebuah tindakan putus asa. Karena dengan Usia yang masih sangat mudah, serta pengalaman yang minim. Membuat banyak pihak meragukan kapasitas pria berusia 38 tahun tersebut.

Apalagi dengan pencapaian Kompany bersama Burnley musim ini yang harus terdegradasi dari kompetisi Liga Inggris. Membuat banyak pendukung merasa aneh dengan tindakan yang di ambil oleh manajamen klub. Bagaimana bisa, klub memilih pelatih yang baru saja mengalami kegagalan untuk menangi tim.

Langkah tersebut di anggap sebagai tindakan putus asa Bayern Munchen untuk menemukan pelatih baru. Pasalnya beberapa nama besar yang sempat di dekati oleh FC Hollywood, telah menolak tawaran yang diberikan. Sehingga klub menjadi panik dan mencoba pelatih yang belum memiliki pengalaman dalam menangani tim sebesar Bayern Munchen.

Usia Dan Pengalaman Tidak Bisa Jadi Patokan

Mengetahui bakal ada banyak pihak yang tidak setuju dengan keputusan menunjuk Vincent Kompany sebagai manajer Bayern Munchen musim depan. Jajaran manajamen Die Roten sudah menjelaskan kalau usia dan pengalaman tidak bisa dijaikan patokan.

Hal ini dapat di lihat dari penampilan Bayer Leverkusen yang musim ini tampil memukau dengan pelatih muda Xabi Alonso yang belum memiliki banyak pengalaman. Selain itu, di AS Roma juga ada nama Daniele De Rossi yang berhasil memperbaiki penampilan tim sejak mengambil alih bangku pelatih.

Dari fakta tersebut, tidak ada salahnya jika memberi kesempatan kepada pelatih muda untuk menangani tim. Setidaknya Vincent Kompany telah menunjukan kelas dengan membawa Burnley promosi di tahun pertama menangi tim. Situasi tersebut, membuktikan kalau pelatih berusia 38 tahun tersebut memiliki kemampuan yang mumpuni.

Anda mungkin juga suka...